Airlangga Bertemu SBY, Demokrat Klaim Koalisi Perubahan Masih Solid
"Dan kalau soal capres dan cawapres kalau kami kan sudah jelas capresnya Mas Anies Baswedan. Urusan cawapes ya kami udah sepakat kami serahkan kepada Mas Anies untuk menentukan pada waktunya nanti," tegas dia.
"Kita tidak mau berspekulasi kita mau dengar dulu Pak Airlangga datang silaturahim kita sambut dengan baik kawan lama apa yang akan dibicarakan nanti apa yang disampaikan beliau juga kami belum tau nanti kita lihat aja,"ujar Andi.