Menu

Update Klasemen Medali SEA Games 2023, Indonesia Capai 69 Emas! 

Zuratul 14 May 2023, 23:00
Update Klasemen Medali SEA Games 2023, Indonesia Capai 69 Emas!. (Twitter/Foto)
Update Klasemen Medali SEA Games 2023, Indonesia Capai 69 Emas!. (Twitter/Foto)

Masih banyak cabang olahraga yang dipertandingkan. Tim Indonesia diharapkan bisa pulang bawa lebih banyak emas!

Di klasemen medali SEA Games 2023 sementara, Vietnam masih merajai dengan 99 emas di tempat pertama, diikuti Thailand dengan 90 emas di tempat kedua. Indonesia ada di tempat ketiga yang ditempel Kamboja dengan 65 emas.

(***)

Halaman: 12Lihat Semua