Menu

Tahukah Anda : Inilah Manfaat Buah Sirsak, Bantu Mengatasi Sembelit hingga Cegah Diabetes

Devi 31 May 2023, 14:14
Tahukah Anda : Inilah Manfaat Buah Sirsak, Bantu Mengatasi Sembelit hingga Cegah Diabetes
Tahukah Anda : Inilah Manfaat Buah Sirsak, Bantu Mengatasi Sembelit hingga Cegah Diabetes

4. Menjaga Kesehatan Mata
Manfaat buah sirsak untuk menjaga kesehatan mata berasal dari kandungan lutein dan senyawa antioksidan. Keduanya penting untuk menjaga kesehatan mata dan membantu mengurangi perkembangan penyakit seperti katarak dan degenerasi makula.

5. Memperkuat Sistem Kekebalan Tubuh
Buah sirsak mampu memperkuat sistem kekebalan tubuh sehingga tidak mudah alergi, pilek, atau flu. Kemampuan ini berasal dari komponen anti radang, antioksidan, vitamin C, dan quercetin. Senyawa ini juga mencegah efek radikal bebas pada tubuh.

6. Menjaga Kesehatan Lambung
Manfaat buah sirsak untuk kesehatan lambung adalah perbaikan sistem pencernaan dan mengatasi beberapa penyakit. Misalnya maag dan gastritis, karena buah sirsak mengandung sifat anti-inflamasi dan antioksidan. Komponen ini mendorong pengurangan produksi asam lambung dan mengurangi efek radikal bebas.

Sambungan berita: 7. Menjaga Hidrasi dalam Tubuh
Halaman: 234Lihat Semua