Menu

10 Manfaat Telur Rebus yang Bisa Kamu Dapatkan Jika Rutin Dikonsumsi

Devi 11 Jun 2023, 14:27
10 Manfaat Telur Rebus yang Bisa Kamu Dapatkan Jika Rutin Dikonsumsi
10 Manfaat Telur Rebus yang Bisa Kamu Dapatkan Jika Rutin Dikonsumsi
Selama kehamilan, konsumsi telur rebus direkomendasikan untuk kesehatan janin, umumnya bagi kesehatan gigi dan tulang. Apalagi, jika kandungan protein dalam telur rebus juga dibarengi dengan konsumsi vitamin D yang cukup.

7. Meningkatkan Fokus Kerja

Setelah sarapan, biasanya kita jadi mengantuk karena perut terisi. Akibatnya, aktivitas dan kerja jadi tidak fokus. Jika ingin mencegah hal ini, detikers bisa mulai rutin mengkonsumsi telur rebus, karena ada kandungan protein dan kolin yang dapat membuat otak bekerja lebih baik.

8. Merawat Anemia

Penderita anemia seringkali mengalami pusing akibat kekurangan darah. Telur rebus dapat membantu mengatasi kondisi ini, karena punya kandungan zat besi yang dapat meningkatkan kinerja hemoglobin di dalam tubuh.

9. Mencegah Kanker Payudara

Halaman: 345Lihat Semua