Dishub Bengkalis Akan Menggelar Penumbar
"Operasi ini merupakan yang pertama dilaksanakan setelah Covid-19 melanda. Oleh karena itu, kami harapkan dapat berjalan dengan lancar tanpa adanya kendala," ujarnya.
Ditambahkan Rachmat, dalam operasi tersebut Dishub Bengkalis bakal bekerjasama dengan Polri, Jaksaan, Pengadilan Negeri dan TNI guna meningkatkan sinegritas dalam menegakan peraturan.
"Operasi ini bertujuan untuk mewujudkan pemenuhan aspek perizinan dan aspek kelaikan jalan guna menciptakan lalu lintas dan angkutan jalan yang lancar, tertib, aman, nyaman dan selamat," tegasnya.