Karena Hal Ini Posisi Airlangga Sebagai Bacapres Golkar Semakin Tak Terbendung
"Dan rekomendasi jelas agar membuat poros tersendiri di antara sekian banyak poros yang selama ini telah beredar di masyarakat," sebutnya.
Golkar dianggapnya memiliki potensi untuk membentuk poros koalisi baru di luar koalisi capres yang sudah ada.
Ini karena sebagai parpol pemenang Pemilu kedua, Golkar punya pengaruh kuat dalam Pemilu 2024.