Bupati Kasmarni Tinjau Lokasi Banjir Sembari Salurkan Bantuan di Kecamatan Siak Kecil
Salah seorang Warga Desa Sepotong, Pasiani mengaku senang rumahnya didatangi orang nomor satu di Negeri Junjungan.
"Saya tidak menyangka ibu Bupati mau datang ke rumah saya, melihat langsung kondisi kami yang sudah sebulan mengalami banjir, ini menjadi penyemangat untuk kami menghadapi musibah banjir dan kami juga mengucapkan terima kasih banyak kepada ibu Bupati atas bantuan yang diberikan,"pungkasnya.
Baca juga: Cek Senjata Api dan Non Senjata Api, Lapas Bengkalis Siap Antisipasi Segala Bentuk Kamtib