Menu

Makanan Pengencer Darah Alami, Bantu Lancarkan Sirkulasi dan Cegah Penggumpalan

Devi 20 May 2024, 20:47
Makanan Pengencer Darah Alami, Bantu Lancarkan Sirkulasi dan Cegah Penggumpalan
Makanan Pengencer Darah Alami, Bantu Lancarkan Sirkulasi dan Cegah Penggumpalan

RIAU24.COM - Selain menggunakan obat-obatan, mengonsumsi makanan pengencer darah dapat membantu mencegah penggumpalan darah yang dapat memicu penyakit, seperti stroke. Penggumpalan atau pembekuan darah adalah proses yang terjadi ketika trombosit, sel darah, dan protein lainnya saling menempel. Proses ini biasanya terjadi sebagai upaya untuk mencegah perdarahan saat tubuh mengalami luka.

Namun terkadang, gumpalan darah yang terbentuk bisa terlalu banyak atau tidak normal. Akibatnya, gumpalan bisa menyumbat aliran darah dan memicu gangguan kesehatan, seperti penyakit jantung, emboli paru, hingga stroke.

Untuk mengatasi kondisi ini, diperlukan obat pengencer darah seperti antiplatelet atau antikoagulan. Obat-obatan tersebut berfungsi untuk mencegah sel darah agar tidak saling menempel serta memperlambat proses pembekuan darah.

Selain obat-obatan tersebut, mengonsumsi makanan pengencer darah juga dapat membantu mencegah terjadinya penggumpalan darah. Apa saja jenisnya? Dikutip dari berbagai sumber, berikut daftar makanannya.


1. Jahe
Halaman: 12Lihat Semua