Hipertensi Juga Bisa Serang Usia Muda Lho! Begini Dampaknya
Merokok dapat menyebabkan penyempitan pembuluh darah dan meningkatkan tekanan darah, sementara konsumsi alkohol yang berlebihan dapat mengganggu fungsi sistem kardiovaskular.
Kelebihan berat badan juga menjadi faktor risiko utama untuk hipertensi pada usia muda. Kelebihan lemak tubuh dapat menyebabkan resistensi insulin dan peningkatan produksi hormon tertentu yang dapat meningkatkan tekanan darah.
3. Kelebihan berat badan atau obesitas
Dampak Hipertensi