Polsek Batu Hampar Gelar Cooling System Pemilu Damai 2024 untuk Jaga Kondusivitas Wilayah
Ia juga mengajak masyarakat untuk bekerja sama dengan pihak kepolisian dalam menjaga keamanan, serta mengantisipasi potensi konflik yang mungkin timbul selama masa pemilu.
"Apabila terjadi permasalahan, kami mengimbau agar masyarakat segera bertindak cepat dalam menyelesaikan masalah tersebut, sehingga tidak dipolitisasi oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab," ujar Ipda Robiansyah
Baca juga: Resmikan Musholla Al-Muawwanah di Bagan Siapi-api - Rohil, Kapolda Riau Beri Infaq RP50 Juta
Selain itu, pertemuan rutin seperti ini diharapkan bisa membangun hubungan yang harmonis dan meningkatkan komunikasi antara aparat kepolisian dan masyarakat. Hal ini penting guna mewujudkan pemilu yang damai, khususnya di Kecamatan Batu Hampar.