Menu

Peringatan Sumpah Pemuda, Kapolres Kep Meranti : Maju Bersama Indonesia Raya

Khairul Amri 28 Oct 2024, 14:04
Foto. Istimewa
Foto. Istimewa

Selain itu, Kami dari Jajaran dan Satgas Polres Kepulauan Meranti berkomitmen menjamin keamanan jelang pelaksanaan pesta demokrasi Pilkada tahun 2024.

"Komitmen Polri bersinergi dengan TNI dan Stakeholder terkait dalam menjaga keamanan memastikan bahwa setiap warga negara memiliki hak untuk memilih secara bebas dan tanpa tekanan dari pihak manapun dalam setiap tahapan proses pemilu, mulai dari kampanye hingga pemungutan suara dan penghitungan suara,"

Lanjut kurnia, harapan kepada pemuda untuk lebih berperan dalam pembangunan nasional Indonesia adalah tapat adanya, karena pada hakekatnya pemuda adalah pemilik masa depan. Hasil pencapaian hal ini dapat ditemukenali dari capaian indeks pembangunan pemuda.

Marilah kita jadikan momentum peringatan Hari Sumpah Pemuda yang Ke-96 ini sebagai momentum untuk meningkatkan semangat kita bersama membangun bangsa, semoga Tuhan Yang Maha Esa, Allah Yang Maha Kuasa senantiasa memberikan kekuatan kepada kita bersama untuk mampu membangun persatuan bangsa dan menggapai cita-cita kejayaan Indonesia,"Kata Kurnia Setyawan, SH SIK Selaku Pimpinan Inspektur Upacara.

Halaman: 12Lihat Semua