Menu

Anggota Polsek Pinggir Koordinasi Dengan PPK

Dahari 29 Nov 2024, 10:31
Anggota Polsek Pinggir Koordinasi Dengan PPK
Anggota Polsek Pinggir Koordinasi Dengan PPK

Rencana awal pelaksanaan Rapat pleno dijadwalkan pada hari Jumat tanggal 29 November 2024 sekira pukul 09.00 wib di kantor Camat Talang Muandau Jalan Abdul Rani Desa Beringin Kecamatan Talang Muandau.

"PPK Talang Muandau baru mendapat arahan dari kapolres agar pelaksanaan Rapat pleno dipercepat pelaksanaanya mulai nanti malam hari Kamis 28 November 2024,"ujarnya.

"Saat ini masih menunggu keputusan dari KPU Bengkalis apakah rapat pleno dapat dilakukan malam ini atau besok,"pungkasnya.

Halaman: 12Lihat Semua