Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Saat Berkebun
RIAU24.COM - Melalui Bhabinkamtibmas Polsek Pinggir, melaksanakan giat sambang dan DDS kepada warga binaan sedang santai beristirahat usai bekerja di kebun.
Sambang tersebut guna untuk meningkatkan Pos ronda antisipasi C3 dan himbauan kamtibmas serta larangan Karlahut di Kelurahan Balai Raja Kecamatan pinggir.
"Kegiatan ini, juga memberikan arahan serta edukasi dini kepada warga binaan tentang bahaya serta akibat membakar hutan dengan unsur kesengajaan yang dapat menimbulkan sangsi,"ungkapnya.
Baca juga: Bupati Kasmarni Terima Penghargaan Dari UMRI
Sebagai bhabinkamtibmas, maka diadakan sambang langsung terhadap warga.
"Maka bhabinkamtibmas juga memberikan no Hp yang bisa di hubungi warga nya apabila ada kejadian yang meresahkan warganya,agar segera menghubungi pihak polsek Pinggir," pungkasnya.