UKM IKM Dorong UMKM Rohil Naik Kelas Melalui Pembiayaan BRK Syariah

Peresmian Umah Oleh-oleh dan Umah Kopi UKM-IKM Nusantara
“Produk pembiayaan BRK Syariah sudah mulai banyak dikenal oleh nasabah. Banyak debitur yang sudah sukses mengembangkan usahanya usai mendapat pembiayaan dari BRK Syariah. Selain itu, untuk UMKM, BRK Syariah juga memiliki sentra UMKM yang rutin memberikan pembinaan dan bimbingan kepada pelaku UMKM,” katanya yang dilanjutkan dengan foto bersama.ADV