Subhanallah, Inilah 8 Rahasia Luar Biasa Zikir Pagi dan Petang
2. Segala sesuatu akan Allah cukupkan untuknya
Barangsiapa yang mengucapkan surat An-Nas, Al-Ikhlas dan Al-Falaq masing-masing sebanyak tiga kali ketika pagi dan sore hari, maka itu akan mencukupinya dari segala sesuatu.
Baca juga: Tahukah Anda, Biarawati Berusia 117 Tahun di Brasil Tercatat Jadi Manusia Tertua di Dunia
3. Menjadi orang terbaik di hari kiamat
“Maha suci Allah,aku memuji-Nya.” (Dibaca 100 x)
Dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu, ia berkata bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, “Barangsiapa yang mengucapkan kalimat ‘subhanallah wa bi hamdih’ di pagi dan sore hari sebanyak 100 x, maka tidak ada yang datang pada hari kiamat yang lebih baik dari yang ia lakukan kecuali orang yang mengucapkan semisal atau lebih dari itu.” (HR. Muslim)
4. Mendapat ridho Allah pada hari kiamat