Menu

Ustadz Maaher At-Thuwailibi: Orang Yang Menghina Nabi Muhammad Halal Dibunuh

Riko 4 May 2019, 11:13
Maaher At-Thuwailibi
Maaher At-Thuwailibi

RIAU24.COM -  Ustadz Maaher At-Thuwailib ikut menangapi video viral coletehan pelawak Andre Taulany  yang mengolok-ngolok Nabi Muhammad di acara ini Talkshow dengan kata yang tidak pantas. Dia mengutuk keras apa yang disampaikan mantan vokalis Stingki itu. 

Melansir dari youtube Media dakwah, Sabtu 4 Mei 2019, ustadz asal Medan itu memberikan peryataanya terkait hinaan suami Erin Taulany itu. Dalam video yang berduras 1.27 detik itu, ustadz Maher menjelaskan bahwa apa yang disampaikan Andre merupakan hinaan bagi umat Islam. 

"Takkala ada seseorang yang memuji nabi Muhammad dengan badanya yang harum semerbak,  lalu Andre Taulany mengatakan itu badan apa kebon bunga,  dan ini jelas penghinaan dan penistaan yang luarbiasa dan menyaki hati nabi Muhammad SAW. Dan menyakit alam semesta yang mencintai Nabi Muhammad SAW, "katanya. 

Menurut Maaher seseorang yang menghina Nabi Muhammad masuk dalam kategori kafir dan halal darahnya dibunuh. 

"orang yang menghina nabi Muhammad dinyatakan kafir dan layak dibunuh, "ujar Maher

Tapi lanjut Maher, ada beberapa pendapat ulama soal hukum dibunuh bagi penghina nabi Muhammad. Diantaranya, jika bertobat Nasuha maka taubatnya diterima tapi tetap wajib dibunuh. Sementara Imam Malik berpendapat tidak perlu diminta tobat tapi wajib di bunuh berdasarkan hadist yang shahih, yang dikeluarkan imam Tirmidzi dalam kitap sunanya dari sahabatnya saat bin Abi Waqqas. 

Diakhir videonya Maaher mengaku sangat kecewa atas hukum di Indonesia terhadap penegakan hukum bagi penista agama yang leluasa menghina ajaran Islam. 

"Sulit bagi kita berharap banyak terhadap hukum jahiliyah untuk tegaknya hukum Allah bagi penista nabi Muhammad. Semoga Allah SWT merahmati orang- orang yang mampu menumpahkan darah para penghina kekasihnya, " tutupnya.