Saat di Bengkalis, Gubernur Riau Tinjau Sejumlah Titik Yang Menjadi Prioritas Pembangunan 2020
Sehingga, ungkapnya lagi, nantik apa yang dikerjakan tersebut bisa betul betul selesai dan bisa dinikmati oleh rakyat banyak.
"Terutama adalah, ruas jalan provinsi, ruas jalan provinsi itu dipastikan yang mana harus kita bangun duluan, jadi tidak sapuradis, contohnya, disini siket, disana sikit, akhirnya semuanya tidak selesai. Saya maunya kita semua lebih fokus lagi," ujarnya.
Dia mengutarakan, upaya percepatan pemulihan kawasan pesisir dan laut di pulau-pulau perbatasan di wilayah Provinisi Riau memang menjadi prioritas utama dan susah membahas masalah tersebut di Kementerian Koordinator Kemaritiman tentang agenda identifikasi teknologi yang tepat.
"Pemerintah provinsi sangat konsen dan mengharapkan dijadikan prioritas nasional, serta masuk dalam RPJMN 2020-2024 . Dokumen perencanaan lain sehingga harus segera ditangani bersama,"pungkas Syamsuar.***
R24/phi/hari