Menu

Ini 9 Pelatih Yang Paling Laku di Persaingan Level Elite Dunia

Riko 28 Jun 2019, 23:17
Maurizio Sarri
Maurizio Sarri

Empat dari 17 tim yang pernah ditangani pelatih asal Swedia, Sven-Goran Eriksson adalah tim nasional, ia pernah menangani Timnas Inggris, Meksiko, Pantai Gading, dan Filipina. Meskipun gagal meraih kemenangan di debutnya bersama Timnas Filipina di Piala Asia 2019, ia tetap dipercaya menjadi penasehat tim.

 Puncak karier sang pelatih saat berhasil mempersembahkan titel ​Serie A pada musim 1999/00 setelah penantian 25 tahun para tifosi Lazio.

Claudio Ranieri

Pelatih asal Italia, Claudio Ranieri sukses mempersembahkan trofi bersama Valencia di dua periode berbeda. Di periode pertama, ia sukes memberikan piala Copa del Rey dan UEFA Inter toto Cup pada musim 1998/99. Sedangkan, ia mampu mengangkat trofi UEFA Super Cup pada tahun 2004 di periode keduanya.

Namun, puncak kariernya adalah saat ia berhasil membawa Leicester City menjuarai ​Premier League untuk pertama kalinya pada musim 2015/16. Saat ini, Ranieri masih menganggur setelah sempat menangani AS Roma di pertengahan musim 2018/19 dan Roma menjadi tim yang ke-19 pernah dilatihnya.

Roy Hodgson

Halaman: 234Lihat Semua