Menu

Segera Hentikan! 5 Kebiasaan Sehari-hari Kaum Wanita Ini Ternyata Berbahaya Bagi Kesehatan

Satria Utama 10 Sep 2019, 08:34
Ilustrasi/net
Ilustrasi/net
Menggunakan masker wajah terlalu tebal dapat membuat pori-pori kulit tertutup dan tidak bisa bernafas, hal ini akan mengakibatkan perubahan warna pada kulit menjadi tidak sehat.

4. Menyisir Rambut dalam Keadaan Basah
Menyisir rambut dalam keadaan basah dapat membuat rambut rontok. Cara menyisir rambut setelah keramas adalah ketika rambut setengah basah, kami bisa mengeringkan rambut menggunakan handuk tetapi jangan digosok. Atau bisa menggunakan hair dryer.

5. Menguncir Kuda Rambut
Banyak wanita yang menguncir rambut mereka dengan gaya kuncir kuda karena lebih praktis. Padahal ha ini dapat menyebabkan kebotakan, untuk menghindarinya kamu bisa sedikit mengendurkan kunciran tersebut.***

Halaman: 12Lihat Semua