Menu

Mahasiswa yang Meninggal Sebagai Buntut Unjuk Rasa di Kendari Bertambah Lagi, Ini Penyebabnya

Siswandi 27 Sep 2019, 10:54
Suasana saat aksi terjadi di Gedung DPRD Kendari, Sulawesi Tenggara. Foto: int
Suasana saat aksi terjadi di Gedung DPRD Kendari, Sulawesi Tenggara. Foto: int

Terkait hal itu, Kapolres Kendari AKBP Jemi Junaidi,  tidak bersedia memberikan penjelasan. "Silakan konfirmasi ke Polda Sultra," ujarnya melalui telepon, kepada republika.

Luka di Kepala

Sebelumnya, Humas RS Bahtera Mas, Masita, juga telah memberikan keterangan serupa. "Kalau informasi medisnya saya tidak bisa menyampaikan. Tetapi benar yang bersangkutan luka di kepala, " terangnya.

Saat dikonfirmasi lebih lanjut apakah luka di kepala Yusuf akibat tembakan atau pukulan, Masita menyatakan tidak mengetahui penyebabnya.

"Yang bersangkutan luka di bagian kepala. Tapi mohon maaf saya belum dapat informasi apakah karena tembak atau pukul. Sampai kami tinggalkan tadi malam kami tidak dapat informasi," lanjut Masita.  

Menurut pada Kamis malam, pihaknya bersama rombongan Gubernur Sultra sempat menjenguk Yusuf. Saat itu, kondisi Yusuf masih koma.

Halaman: 123Lihat Semua