Sempat Nihil, Pagi Ini Hotspot Riau Muncul Lagi
RIAU24.COM - Sabtu 20 Oktober 2019, Sempat nihil, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat ada hotspot atau titik panas terdeteksi di Provinsi Riau. Untuk Pulau Sumatera ada terdeteksi 198 titik panas.
zxc1
Baca juga: Komisi III DPRD Riau RDP Dengan DPKH
zxc2
Suhu udara mulai 23 derajat sampai 33 derajat celcius. Kelembaban udara 60 – 98 persen dan angin Timur - Selatan / 10 - 25 km/jam.
Kemudian tinggi gelombang untuk perairan di Provinsi Riau pada umumnya berkisar antara 0.2 – 1.0 meter.