AC Milan Mulai Negosiasi untuk Pulangkan Zlatan Ibrahimovic
Meski sudah berusia uzur untuk ukuran pesepakbola profesional, akan tetapi Ibrahimovic belum kehilangan instingnya di depan gawang lawan.
Selama dua musim memperkuat LA Galaxy, Ibrahimovic sukses menciptakan 53 gol dari 58 pertandingan. Tentu ini menjadi catatan yang sangat luar biasa.
Sementara itu, dalam dua musim berseragam Rossoneri pada 2010 hingga 2012 silam, Ibrahimovic mencetak total 56 gol dari 85 pertandingan di semua kompetisi.
Sumber: Bola. net