Menu

Lantik Ketua TP PKK Kecamatan, Rasidah Alfedri Minta Aktifkan Kembali Kelompok Dasa Wisma

Lina 17 Jan 2020, 12:00
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Siak Rasidah Alfedri melantik 8 Ketua Tim Penggerak (foto/lin)
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Siak Rasidah Alfedri melantik 8 Ketua Tim Penggerak (foto/lin)

"Saya berharap ibu-ibu semua bisa menjadi penggerak dari semua kegiatan PKK yang ada di tempat ibu masing-masing, laksanakanlah pembinaan itu mulai dari PKK kecamatan itu sendiri kemudian kampung dan kelurahan. Hubungan kerjasama dengan lintas sektor juga harus ibu laksanakan agar kegiatan bisa berjalan dengan baik dan lancar," sebutnya.

zxc2

Pada saat ini kita masih di hadapi berbagai permasalahan di masyarakat, sambungnya, antara lain masalah kesehatan, gizi, termasuk juga masalah Nasional saat ini yaitu stanting, pendidikan, kertas KDRT, pola asuh anak dan remaja, serta narkoba. Untuk mengatasi masalah tersebut perlunya kerjasama dari kita semua.

Halaman: 123Lihat Semua