Cinta Hingga Akhir Hayat, Sama-sama Terjangkit Corona, Kakek-Nenek Ini Meninggal Sambil Berpegangan Tangan
Sepasang kekasih itu pun pada akhirnya dinyatakan positif terinfeksi virus Corona COVID-19. Keduanya di rawat di Rumah Sakit Gulfport Memorial, hingga akhirnya meninggal dunia. ***