Menu

Pria Wajib Tahu, Ini 5 Ciri Istri Pembangkang Pada Suami

Riko 17 Apr 2020, 10:12
Ilustrasi/int
Ilustrasi/int

RIAU24.COM -  Suami sebagai pemimpin  tidak hanya berkewajiban menafkahi, namun juga bertanggung jawab penuh atas tingkah laku istri. Itulah sebabnya, dalam sebuah hadist dijelaskan bahwa saat ijab terucap, Arsy-Nya berguncang karena beratnya pernjajian suami dengan Allah.

Namun istri biasanya tidak memahami hal ini, tanpa disadari mereka melakukan sikap membangkang kepada suaminya. Karena pemahaman yang minim, suami atau istri biasanya tidak menyadari bahwa sikap tidak penurut ini merupakan sebuah pembangkangan. Akhirnya hal ini dibiarkan terjadi dan sehingga merusak tujuan dari sebuah pernikahan. Berikut lima ciri istri pembangkang pada suami. 

1. Membelanjakan Nafkah untuk Hal yang Tidak Disukai Suami

Ciri terakhir yang membuat istri jadi pembangkang adalah ia yang membelanjakan nafkah dari suami untuk suatu hal yang tidak disukai suami. Terlebih lagi jika keluarga tersebut sedang dilanda krisis ekonomi. Seorang istri harusnya mampu mengatur keuangan agar kehidupan rumah tangga menjadi kebih baik.

Sekalipun seorang istri mengeluarkan harta suaminya untuk bersedekah, hal ini tetap saja tidak boleh apabila tanpa didahului oleh izin dari suaminya. Jika tetap ingin bersedakah dengan uang tersebut, maka separuh pahalanya akan diberikan kepada suaminya.

“Setiap infak yang ia keluarkan tanpa ijin suaminya, maka separuh pahalanya diberikan kepada sang suami” (HR. Bukhari). 

Sambungan berita: 2. Pergi Tanpa Ijin Suami
Halaman: 12Lihat Semua