Menu

Marlis Syarif, Bersama Dandim dan Kapolsek Tembilahan Hulu Berikan Bantuan Bagi Korban Kebakaran di Parit 11

Ramadana 8 May 2020, 15:20
Marlis Syarif, Bersama Dandim dan Kapolsek Tembilahan Hulu Berikan Bantuan Bagi Korban Kebakaran di Parit 11 (foto/Rgo)
Marlis Syarif, Bersama Dandim dan Kapolsek Tembilahan Hulu Berikan Bantuan Bagi Korban Kebakaran di Parit 11 (foto/Rgo)
"Bapak dan ibu disini tidak sendirian dalam menghadapi cobaan ini, kita semua bersaudara dan hidup bertetangga. Disinilah kita diuji, bagaimana kekerabatan dan kepedulian kita sebagai masyarakat Inhil. Jadi, bapak dan ibu tidak usah khawatir dan jangan jdikan beban sendiri, tapi kita pikul bersama-sama," katanya.

Lurah Tembilahan Hulu, Edi mewakili masyarakat terutama para korban, mengucapkan terima kasih atau kepedulian dan bantuan yang diberikan oleh Dandim 0314/Inhil, Kapolsek Tembilahan Hulu dan Yayasan Vioni Bersaudara.

"Bantuan seperti ini, tentunya sangat dibutuhkan dan bermanfaat bagi para korban. Mudah-mudahan, apa yang diberikan ini mendapat berkah dan balasan pahala dari Allah SWT," imbuhnya.

Halaman: 345Lihat Semua