Suami Mencium Bibir Istri, Puasanya Batal?
Ada juga hadis lain yang juga diriwayatkan oleh imam al-Bukhari menyebutkan bahwa Aisyah berkata sebagai berikut.
Artinya: "Rasulullah saw. mencium dan mencumbu (dengan istrinya), padahal beliau sedang berpuasa. Namun beliau adalah orang yang paling kuat menahan syahwatnya di antara kamu sekalian". (Hadits Shahih, riwayat al-Bukhari 1792 dan Muslim 1854, teks hadis riwayat al-Bukhari).
Dari dua hadis di atas menerangkan tentang perkara berciuman bagi suami-istri yang tidak serta merta membatalkan puasa. Hanya saja, ada baiknya dihindari, sebab bisa memancing keduanya untuk bertindak lebih jauh, juga demi menghormati puasa (shiyam) yang berarti menahan.
Dari dua hadis di atas menerangkan tentang perkara berciuman bagi suami-istri yang tidak serta merta membatalkan puasa. Hanya saja, ada baiknya dihindari, sebab bisa memancing keduanya untuk bertindak lebih jauh, juga demi menghormati puasa (shiyam) yang berarti menahan.