Menu

Wisatawan Rindu Berat Menunggu Istana Siak Kembali Dibuka

Lina 8 Jun 2020, 20:10
Wisatawan Rindu Berat Menunggu Istana Siak Kembali Dibuka (foto/int)
Wisatawan Rindu Berat Menunggu Istana Siak Kembali Dibuka (foto/int)

"Belum ada kepastian kapan buka, kita menunggu arahan Pimpinan dan Pertimbangan Gugus Tugas Covid Kab Siak, tentunya sesuai Fase New Normal" ujar Fauzi. Senin (08/06/2020).

Sementara itu, Asisten I Setda Kabupaten Siak Budhi Yuwono selaku kepala sekretariat Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kabupaten Siak mengatakan Ada beberapa persiapan yang harus dimatangkan lagi sebelum istana kembali dibuka nantinya.

"Pada tanggal 8 Juni kemaren baru rencana bahwa istana Siak bisa kembali dibuka,  namun setelah kita petakan protokol covid ada beberapa hal yg perlu kita persiapkan lebih baik lagi terutama berkaitan dgn pengaturan antri sebelum pembelian tiket masuk'' ujar Budi.

Halaman: 123Lihat Semua