Dompet Dhuafa Riau Tanam dan Panen Sayur Mayur Hidroponik di Rofftop Kantor
Kebun pangan yang dibuat rooftop Graha Zakat DD Riau sudah dimulai sejak Mei lalu. "Dan sekarang kita sudah tinggal panen saja, ada kangkung dan juga sawi. Kita bersenang-senang saat menanam dan bahagia saat panen. Ini sudah panen yang kedua kali," sebut Ali Bastoni.
Baca juga: Kecelakaan Maut Tewaskan Sekeluarga di Hangtua, Pengendara Positif Narkoba usai Pulang Dugem
zxc2