Walau Dapat Uang Miliaran Hasil Jual Batu Permata Tanzanite, Penambang Ini Malah Tetap Mau Mengurus Sapi
Setelah penemuan terbarunya, pada Senin (2/8/2020), Lazier dari lebih dari 30 anak itu menyebut bakal memakai uang hasil penjualan untuk membangun sekolah. Termasuk juga fasilitas kesehatan di Simanjiro.
Baca juga: Pemadam Kebakaran Tak Berdaya, Api Dahsyat Los Angeles Tak Bisa Dilawan Sistem Air Apapun
Lazier mendorong sesama penambang skala kecil untuk bekerja dengan pemerintah, menyebut bahwa pengalamannya adalah contoh yang baik.
zxc2