Pjs Bupati Kuansing Roni Rakhmat: Kita Harus Optimalkan Potensi Sejumlah Obyek Wisata
Jika hal tersebut sudah dilakukan, dirinya sangat optimis, kedepan Kuansing menjadi salah satu Daerah Tujuan Wisata (DTW) Nasional bahkan dunia. Namun untuk mencapai itu, sangat penting peran serta semua pihak termasuk masyarakat. " Masyarakat harus memberikan pelayanan terbaik, agar wisatawan merasa betah, aman," tambahnya.
Sinergitas semua pihak harus benar -benar terwujud, karena Provinsi tidak membangun fasilitas, hanya ikut mempromosikan dan menyebarluaskan, agar lebih dikenal. Oleh karena itu, Peran aktif Pemkab Kuansing, itulah kunci utamanya, tiap tahun harus menganggarkan dana untuk peningkatan fasilitas, terutama jalan menuju objek wisata dan ada tempat permainan yang baik, tempat duduk, rumah ibadah bahkan WC yang terjamin kebersihannya," tukasnya.
Sinergitas semua pihak harus benar -benar terwujud, karena Provinsi tidak membangun fasilitas, hanya ikut mempromosikan dan menyebarluaskan, agar lebih dikenal. Oleh karena itu, Peran aktif Pemkab Kuansing, itulah kunci utamanya, tiap tahun harus menganggarkan dana untuk peningkatan fasilitas, terutama jalan menuju objek wisata dan ada tempat permainan yang baik, tempat duduk, rumah ibadah bahkan WC yang terjamin kebersihannya," tukasnya.