Menu

Anies Baswedan Baca Buku How Democracies Die, Yunarto Wijaya: Jangan Berburuk Sangka ke Pak Anies

Riki Ariyanto 23 Nov 2020, 11:32
Anies Baswedan Baca Buku How Democracies Die, Yunarto Wijaya: Jangan Berburuk Sangka (foto/int)
Anies Baswedan Baca Buku How Democracies Die, Yunarto Wijaya: Jangan Berburuk Sangka (foto/int)

RIAU24.COM -  Buku berjudul How Democracies Die jadi trending topik di twitter. Hal itu gara-gara Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan unggah membaca buku itu di akun media sosialnya.

zxc1

Buku How Democracies Die. Buku itu karya Steven Levitsky dan Daniel Ziblatt. Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia, Yunarto Wijaya turut menanggapi fenomena itu.

Lewat akun twitternya @yunartowijaya atau biasa disapa Mas Toto menyampaikan agar tidak berburuk sangka terlebih dahulu ke Gubernur Anies Baswedan. "Saya mohon jangan pada berburuk sangka pada pak anies," cuit @yunartowijaya, Senin (22/11/2020).

zxc2

Langsung netizen atau warganet berikan ragam komentar. @SugiMauk: "Kalau saya pikir Beliau malah ingin lebih menajamkan kemampuannya."

@tude_btrt: "Saya juga punya pemikiran yang sama. Artinya maksud hati menyentil, akhirnya mirip seperti introspeksi diri. Relevansinya jauh mengarah kesana."

@SuhardiSimon: "Kalau ada prestasi mah oke oke aja. Kalau engga ada kayak gini. susah ngomongnya."

@karatepay: "Ikut tidak berburuk sangka: Dgn membaca buku itu, Dia semakin ahli dlm merangkai kata-kata untuk 2024."

@marwan35933953: "Duuuh sama foto orang baca buku saja kamu nyinyir. dijadiin narsum lg ama media. duh sama buku kok takut."