KPK Tarik Ucapan, Minta Maaf ke Pemerintah Singapura Setelah Sebut Surganya Para Koruptor
Tak hanya itu dia juga mengucapkan berterima kasih atas bantuan CPIB terhadap KPK selama ini.
Beberapa waktu lalu, Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK Irjen Pol Karyoto sempat menyatakan Singapura merupakan surga koruptor.