Suka Makan Makanan Pedas? Jangan Minum Air, Tapi Ambil 4 Bahan Ini Untuk Meredakan Rasa Perih di Mulut
Belum tentu makanan manis lainnya mampu mengatasi rasa pedas yang Anda alami. Tapi madu adalah zat yang bisa menurunkan tingkat kepedasan di mulut dengan cepat. Madu akan bertindak untuk menyerap minyak cabai atau rempah-rempah dalam makanan untuk menghilangkan rasa pedas yang berlebihan.
3. Makanan Berpati
Dengan tidak adanya susu atau madu, makanan bertepung seperti roti putih dan kentang dapat bertindak sebagai penghalang antara 'capsaicin' dan mulut Anda, sehingga rasa pedas tidak kembali. Selain itu, nasi adalah bahan yang paling sederhana dan bisa meredakan rasa 'panas' di mulut.
4. Tomat & Lemon
Mungkin banyak yang belum tahu bahwa tomat dan lemon memiliki manfaat untuk menghilangkan asam rasa pedas yang ada di mulut Anda. Gigit tomat atau buat menjadi jus untuk menenangkannya dengan cepat.