Kisah Luar Biasa Haji Sasa, Crazy Rich Asal Samarinda yang Habiskan Rp 1 Miliar untuk Borong Dagangan Warga
Haji Sasa membangun beberapa perusahaan pertambangan.
Hari ini, 12 tahun sejak ia berniat bunuh diri, Haji Sasa bukan hanya mampu membayar utang-utangnya. Ia telah menjadi saudagar yang sukses di Kota Tepian.
"Mukjizat itu nyata. Allah memiliki cara-cara indah atas hidup yang saya jalani ini," tuturnya.
"Mukjizat itu nyata. Allah memiliki cara-cara indah atas hidup yang saya jalani ini," tuturnya.