Covid-19 di Indonesia Masih Terjadi, Ini 7 Cara Untuk Atur Keuangan di Tengah Pandemi
1. Catat transaksi keuangan yang keluar dan masuk.
2. Lakukan peninjauan dalam semua transaksi.
3. Cari pekerjaan sampingan untuk menambah pemasukan.
4. Tetapkan anggaran yang memang harus keluar.
Baca juga: Tahukah Anda, Biarawati Berusia 117 Tahun di Brasil Tercatat Jadi Manusia Tertua di Dunia
5. Makan di rumah atau bawa bekal ke kantor.
6. Simpan dana cadangan untuk kebutuhan tak terduga.