Keren, Platform Roblox Menyediakan Game yang Diadaptasi Dari Serial Squid Game
RIAU24.COM - Drakor Lovers Kembali dimanjakan dengan serial baru yang bergenre Thriller di rilis oleh Platform Netflix dengan judul Squid Game. Serial yang dirilis pada 17 September 2021 ini mampu menyita perhatian para pecinta Drakor.
Dengan genre Thriller ini mngkin menjadikan salah satu alas an kenapa serial tersebut banyak di minati hingga menembut Ratting tertinggi di Netflix.
Adapun plot cerita dari serial ini menceritakan tentang perjuangan hidup ratusan orang yang terlilit hutang, untuk mendapatkan uang banyak secara instan mereka harus mengikuti sebuah game anak-anak yang dimana nnti siapa yang gagal akan di bunuh.
Squid Game dimainkan oleh actor-aktor ternama di Korea Selatan seperti Park Hae Soo, Lee Jung Jae dan Wi Ha Joo.
Dengan menuai kesuksesan dengan serial itu, salah satu platform game roblox berkeinginan untuk mengadaptasi serial tersebut.
Belum lama ini serial terbaru Netflix berjudul Squid Game ramai diperbincangkan di dunia maya. Serial yang menceritakan tentang permainan survival atau bertahan hidup yang taruhannya adalah nyawa.
Konsep tersebut kemudian diadaptasi menjadi beberapa game yang dapat Anda temukan di Roblox. Beberapa permainan terinspirasi dari Squid Game mulai muncul di halaman utama Roblox.
Roblox adalah platform permainan daring dan sistem pembuatan permainan yang memungkinkan pengguna memprogram permainan dan memainkan permainan yang dibuat oleh pengguna lain. Didirikan oleh David Baszucki dan Erik Cassel pada tahun 2004 dan secara resmi dirilis pada tahun 2006, platform ini menjadi tempat permainan yang dibuat pengguna dalam banyak genre, seperti permainan balap, permainan bermain-peran, simulasi dan kursus rintangan, diberi kode dalam bahasa pemrograman Lua. Mengutip dari @wikipedia