Indonesia Desak Peserta G20 Kurangi Kesenjangan Vaksin COVID-19
zxc2
Presiden mengatakan Dana Moneter Internasional (IMF) telah memberikan contoh bagaimana dana keuangan global dapat dikumpulkan untuk membantu negara-negara yang menghadapi krisis moneter.
Baca juga: Wilayah Udara Bali Bersih dari Abu Vulkanik, Operasional Bandara Ngurah Rai Kembali Normal
Ia kemudian mengajak para pemimpin negara untuk menyusun protokol kesehatan standar antarnegara, termasuk protokol perjalanan internasional.