Miris! Tingkat Keamanan digital Indonesia Paling Rendah
RIAU24.COM - Survei yang dimotori oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) telah menemukan tingkat kemanan digital Indonesia berada di level yang paling tidak memuaskan atau rendah dibandingkan dengan pilar literasi digital lainnya.
Angka tersebut menunjukkan masyarakat Indonesia makin intensif dalam mengakses layanan digital.
Baca juga: Character.AI Hadapi Kritik Terkait Kurangnya Moderasi dan Konten Kekerasan di Chatbot Mereka
"Masalahnya adalah, tingkat penggunaan internet dan layanan digital harus dibarengi dengan tingkat literasi digital yang baik," ujarnya dalam peluncuran Survei Status Literasi Digital Indonesia,