Mantan Ajudan Soekarno Ini Bocorkan Sosok Capres 2024 dari PDIP
"Saya pribadi jangan soal Batu Tulis ya, ya kita harus mengawal ini sampai 2024 dan kita harapkan nanti pengganti beliau (Jokowi) adalah orang yang meneruskan program dan legacy dari Pak Jokowi," ujarnya.
Mengenai isi pembicaraan pertemuan antara Presiden Jokowi dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, Dia merasa keberatan untuk menjawab.
"Waduh, saya keberatan untuk jawab ya," pungkasnya sembari tertawa.
Baca juga: Indra Gunawan Eet Dicopot dari Jabatan Sekretaris DPD I Golkar Riau, Parisman Ihwan Menggantikan
(***)