1 April: Fakta dan Peristiwa Tanggal Ini, Hari Bank Dunia dan April Mop
Orang-orang yang tidak tahu tentang pergantian ini tetap merayakan tahun baru pada tanggal 1 April dan dianggap bodoh. Inilah yang kemudian menjadikan 1 April menjadi hari lelucon atau April Fool’s Day.
1545
Kota Potosí di Bolivia didirikan setelah endapan perak yang sangat besar ditemukan di pegunungan di dekatnya.
33 M
Baca juga: Semua Hal Tentang Barron Trump, Putra Bungsu Donald Trump yang Menarik Perhatian Selama Pemilu AS
Perjamuan Terakhir Yesus Kristus diadakan. Menurut Colin Humphreys dari Cambridge University, seorang sejarawan terkemuka, peristiwa itu terjadi pada hari Rabu, bukan Kamis Maundy.
Itulah beberapa fakta dan peristiwa tercatat sejarah yang terjadi pada tanggal 1 April.