10 Orang Luka-luka Akibat Penembakan Brutal di Water Park Michigan AS
"Kami yakin ada seseorang yang menjadi tersangka di dekat kami," ujar Bouchard.
Dia mengatakan aset termasuk tim SWAT dan kendaraan lapis baja telah dikerahkan.
Gubernur Michigan Gretchen Whitmer mengatakan dia menyayangkan kejadian itu. Whitmer mengatakan pihaknya terus memantau kejadian itu.
Baca juga: Perang Gaza: Trump ingin Yordania, Mesir, dan Negara Arab Lainnya Menerima Lebih Banyak Pengungsi
"Kami terus memantau situasi seiring dengan perkembangan terkini, dan terus menghubungi pejabat setempat," kata Whitmer di platform media sosial X.