Ga Nyangka! Kebiasaan Sederhana Ini Dapat Cegah Stroke
Menjaga berat badan, berolahraga teratur, menerapkan pola makan sehat, mengurangi asupan natrium, dan penggunaan obat-obatan dapat membantu mengontrol tekanan darah. Mengontrol dengan baik dapat mencegah sekitar 40 persen dari semua kasus stroke.
2. Mengontrol Gula Darah
Orang dengan pradiabetes juga memiliki risiko stroke lebih tinggi. Kondisi seperti hipertensi, obesitas, dan kolesterol tinggi yang sering terkait dengan diabetes semakin meningkatkan risiko stroke.
Perubahan gaya hidup melalui olahraga dan pola makan yang baik sangat membantu dalam mengontrol kadar gula darah.
3. Mengontrol Kolesterol Darah