Ini 45 Nama Anggota DPRD Pekanbaru Dilantik Siang Nanti, Ada Menantu Walikota Pekanbaru
RIAU24.COM - Jumat 6 September 2019, Jika tak ada aral melintang 45 anggota DPRD terpilih Kota Pekanbaru masa jabatan 2019-2024 akan dilantik siang nanti. Dan untuk Ketua DPRD Pekanbaru dijabat sementara oleh Hamdani dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS).
zxc1
Baca juga: 16 Miliar, Anggota DPRD Riau Fraksi PDI-P Ini Pertanyakan Proyek Gedung RSUD Arifin Achamad
Menariknya salah satu dari 45 nama itu yaitu menantu dari Walikota Pekanbaru, Ginda Burnama dari partai Gerindra dan merupakan anggota DPRD Pekanbaru termuda karena berusia 26 tahun. Dan seperti yang ramai diberitakan menantu Walikota Pekanbaru tersebut sudah ditunjuk DPP Gerindra sebagai Wakil Ketua DPRD Pekanbaru. Dan surat keputusan (SK) ditandatangani Ketum Gerindra Prabowo Subianto.