Menu

ISIS Klaim Bertanggung Jawab Atas Serangan di Mali yang Tewaskan 53 Tentara

Riki Ariyanto 3 Nov 2019, 18:20
Serangan di Mali menewaskan puluhan tentara, ISIS klaim bertanggung jawab (foto/int)
Serangan di Mali menewaskan puluhan tentara, ISIS klaim bertanggung jawab (foto/int)

RIAU24.COM - Minggu 3 November 2019, ISIS klaim bertanggung jawab atas serangan yang menewaskan 53 tentara dan seorang warga sipil di Utara Mali. Serangan itu dilakukan pada pos militer dan tercatat sebagai serangan paling mematikan yang terjadi di negara Afrika Barat.

Seperti dilansir dari Okezone, juru bicara pemerintah Yaya Sangare membenarkan peristiwa itu. “Orang-orang tak dikenal bersenjata berat menyerang sekira siang hari. Serangan dimulai dengan tembakan peluru ... Kemudian mereka mundur ke Niger, ”sebut Yaya Sangare ke Reuters, Sabtu (2 November 2019).

zxc1


Otoritas setempat pertama kali melaporkan serangan di Indelimane, wilayah Menaka itu, pada Jumat. Hanya saja memberikan angka kematian sementara yang lebih rendah.
Halaman: 12Lihat Semua