Pedagang Menolak di Relokasi ke Pasar Agus Salim, Ini Alasannya
Lebih lanjut disampaikannya, jika pemerintah ingin menertibkan pedagang, ia meminta menyeluruh dan tidak tebang pilih. “Kalau ditertibkan, kami minta menyeluruh,” sebutnya.
Sebagaimana diberitakan sebelumnya, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasapol-PP) Kota Pekanbaru, Agus Pramono mengatakan pihaknya akan melakukan penertiban pada awal Februari mendatang.
“Karena STC akan dibuka, kita akan melakukan penertiban erhadap pedanga di sekitar STC dalam waktu dekat ini, kita minta para pedagang agar segera pindah dari sana,” pintanya. (R24/put)