Menikmati Keindahan Disela Ratusan Pepohonan di Lahan Dua Hektare, Gusmir Indra Sebut Ditekuni Sejak Tahun 2010 Lalu
Beberapa tanaman ditanam dengan teknik grafting agar satu pohon memiliki banyak varian. Selain itu, ada juga dengan menggunakan media tanam yang diformulasikan oleh Gusmir Indra sendiri.
Bahkan juga memanfaatkan pohon yang sudah mati sebagai campuran media tanam. Serta menggali lubang sedalam lebih kurang 1 meter pada kondisi tanah yang keras dan kurang unsur hara untuk diisi oleh media baru tersebut. Hal ini dapat dilihat pada tanaman pisang," tukasnya. (R24/Zar)
Bahkan juga memanfaatkan pohon yang sudah mati sebagai campuran media tanam. Serta menggali lubang sedalam lebih kurang 1 meter pada kondisi tanah yang keras dan kurang unsur hara untuk diisi oleh media baru tersebut. Hal ini dapat dilihat pada tanaman pisang," tukasnya. (R24/Zar)