Mumpung Lagi Akhir Pekan, Coba Resep Ebi Furai Untuk Keluarga Tersayang
3. Campurkan semua adonan basah dan aduk hingga merata.
4. Celupkan udang pada tepung terigu kering, kemudian masukkan ke dalam adonan basah, dan yang terakhir ke dalam tepung roti. Lakukan berulang pada udang yang tersisa.
5. Goreng udang hingga berwana kuning keemasan, dengan menggunakan api sedang.
Baca juga: Gelar Acara Wisuda, UNPAR Dapat Ancaman Bom Teror Lewat Surat yang Mengatasnamakan Kelompok Islam
6. Bila sudah matang, angkat dan tiriskan.
Udang furai siap dihidangkan. Selamat mencoba!