Kabupaten Bengkalis Dikepung Karhutla, Ini Keterangan Kalaksa BPBD Bengkalis
Sebagian titik api, lanjut Tajul sudah berhasil di padamkan serta sedang dilakukan pendinginan agar api tidak kembali muncul. Sejauh upaya pemadaman di sana adalah terkendala sulitnya sumber air dan angin kencang.
Titik baru Karhutla juga muncul di kecamatan Bathin Solapan sejak Selasa Kemarin. Dimana sebanyak tiga titik Karhutla, diantaranya terjadi di Desa Bumbung, Desa Kasumbo Ampai dan Desa Petani.
Baca juga: Lama Menunggu, Penumpang Roro Tujuan Bengkalis Kecewa Disebabkan Kapal Roro Batam, Kadishub Bungkam
Baca juga: Cek Senjata Api dan Non Senjata Api, Lapas Bengkalis Siap Antisipasi Segala Bentuk Kamtib
"Desa Bumbung terbakar sekitar tiga hektare hingga petang kemarin. Lahan terbakar berupa semak belukar. Petugas gabungan di turunkan sebanyak sebelas orang," ujar Tajul.