Forum Dewan Tampan Segera Dirikan Posko Tanggap Darurat di Kecamatan dan Kelurahan
"Masyarakat kita minta untuk tidak panik dan takut berlebihan, serta mendengarkan setiap himbauan dan anjuran dari pemerintah," tutur Liswarti.
Sebagaimana diketahui bersama, Tampan memiliki jumlah penduduk terbanyak dan terpadat di Kota Pekanbaru yang berjumlah sekitar 300 ribu jiwa.
Dengan anggaran seadanya, pihak Kecamatan mengaku telah melakukan penyemprotan desinfektan serta mendirikan tempat cuci tangan pada kantor Camat, 9 kantor Lurah dan 10 Mesjid Papripurna yang ada di Kecamatan Tampan. (R24/put)